Universitas Sebelas Maret Surakarta

Profil Universitas Sebelas Maret Surakarta| UNS. Disolo atau Surakarta jawa tengah ada kampus negeri terbaik yang patut anda kunjungi nanti. Nama kampusnya adalah Universitas Sebelas Maret Surakarta. Universitas Sebelas Maret Surakarta atau yang sering kita kenal dengan nama UNS merupakan perguruan tinggi negeri yang cukup terkenal dan termasuk dalam jajaran kampus terbaik seluruh indonesia. Kampus UNS ini juga dipakai untuk tempat Pelatihan Profesi Guru atau yang kita kenal dengan PLPG. Jika ingin kuliah disini, kampus ini menyediakan berbagai paket pendidikan baik itu diploma, sarjana, pascasarjana, dan doktor.

Untuk sementara sampai saat ini UNS memiliki mahasiswa sebanyak 35.562 mahasiswa yang dibimbing dengan jumlah tenaga pengajar 1.634 dosen. Dari 1.634 dosen itu terbagi dalam beberapa kualifikasi, meliputi: 1.108 bergelar master, 316 doktor, dan 95 guru besar.


Profil Universitas Sebelas Maret | UNS


Berikut ini adalah nama sekaligus profil untuk  Universitas Sebelas Maret,,,untuk info lebih lanjut silahkan ikuti dibawah ini....


Universitas Sebelas Maret Surakarta | UNS

Berdiri || 1976
Jenis || Perguruan Tinggi Negeri
Lokasi || Surakarta Jawa Tengah Indonesia
situs web || http://uns.ac.id

Visi dan Misi Universitas Sebelas Maret | UNS

Visi
Menjadi pusat pengembangan ilmu, teknologi, dan seni yang unggul di tingkat internasional dengan berlandaskan pada nilai-nilai luhur budaya nasional.

Misi

  1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajran yang menuntut pengembangan diri dosen dan mendorong kemandirian mahasiswa dalam memperoleh pengetahuan, keterampilan, dan sikap.
  2. Menyelenggarakan penelitian yang mengarah pada penemuan baru di bidang ilmu, teknologi, dan seni.
  3. Menyelenggarakan kegiatan pengabdian pada masyarakat yang berorientasi pada upaya pemberdayaan masyarakat.


Fakultas dan Program Studi

1. Fakultas Sastra

  • Desain Interior
  • Desain Komunikasi Visual
  • Kriya Seni / Tekstil
  • Ilmu Sejarah
  • Seni Rupa Murni
  • Sastra Inggris
  • Sastra Indonesia
  • Sastra Daerah (Jawa)
  • Diploma Usaha Perjalanan Wisata
  • Diploma Bahasa Inggris
  • Diploma Desain Komunikasi Visual
  • Diploma Bahasa China
  • Sastra Arab

2. Fakultas ISIP

  • Ilmu Komunikasi
  • Sosiologi
  • Ilmu Administrasi Negara
  • Hubungan Internasional
  • Riset dan Pemberdayaan Masyarakat (Program Teledukasi)
3.Fakultas Ekonomi
  • Ekonomi Pembangunan
  • Manajemen
  • Akuntansi
4. Fakultas Hukum
  • Ilmu Hukum

5. Fakultas Kedokteran
  • Pendidikan Dokter
  • PPDS
  • S1 Psikologi
  • Diploma IV Kebidanan
  • Diploma III Hiperkes & Keselamatan Kerja
  • Diploma IV Kesehatan Kerja
  • Program Doktor Ilmu Kedokteran

6. Fakultas Teknik

  • Teknik Sipil.
  • Arsitektur.
  • Teknik Kimia.
  • Teknik Mesin.
  • Teknik Industri.
  • Perencanaan Wilayah Kota

7. Fakultas KIP
- Jurusan Ilmu Pendidikan

  • Pendidikan Luar Biasa
  • Pendidikan Bimbingan Konseling
  • Pend. Guru Sekolah Dasar Solo
  • Pend. Guru – Pend. Anak Usia Dini

- Jurusan Pendidikan Bahasa dan Seni
  • Pendidikan Bahasa Inggris
  • Bahasa dan Sastra Indonesia
  • Pendidikan Seni Rupa
  • Pendidikan Bahasa Jawa
- Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial

  • Pendidikan Sejarah
  • Pendidkan Geografi
  • Pendidkan Kewarganegaraan
  • Pendidikan Sosiologi-Antropologi
  • Pendidkan Ekonomi
- Jurusan Pendidikan Olaraga dan Kesehatan

  • Penjaskesrek
  • Penkepor
- Jurusan Pendidikan Teknik Kejuruan

  • Teknik Mesin
  • Teknik Bangunan
  • Teknik Informatika dan Komputer
- Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam


  • Pendidikan Matematika
  • Pendidikan Kimia
  • Pendidikan Fisika
  • Pendidikan Biologi